Gambar Peta Kalimantan Selatan Lengkap

Berikut ini kumpulan gambar peta Kalimantan Selatan lengkap, mulai HD, hitam putih dan peta buta. Selain itu diperkaya dengan berbagai informasi adat, budaya dan keistimewaan lainnya.

Kalimantan Selatan atau disingkat dengan Kalsel adalah sebuah provinsi di indonesia yang merupakan salah satu dari lima provinsi yang terletak di pulau Kalimantan. Kawasan ini berada di bagian paling selatan dan memiliki julukan Borneo.

Provinsi Kalimantan Selatan memiliki segudang ragam budaya, keindahan alam, serta kental dengan adat istiadatnya. Tidak heran jika banyak wisatana domestic maupun mancanegara yang menghabiskan liburan di daerah ini.

Peta Lengkap Kalimantan Selatan

Peta Kalimantan Selatan HD

peta kalimantan selatan

Ini merupakan gambaran peta HD Kalimantan Selatan. Dengan melihat peta ini kalian akan mengetahui nama-nama dari kabupaten maupun kota di provinsi Kalimantan Selatan.

Selain itu beragam informasi mengenai batas wilayah juga tersedia di dalamnya.Keterangan mengenai batas Kabupaten dapat dilihat dengan jelas. Ditandai dengan warna berbeda-beda sehingga memudahkan pengguna untuk memahaminya.

Peta Kalimantan Selatan hitam putih

peta kalimantan selatan hitam putih

Sekilas warna ini memang kurang menarik, namun peta hitam putih masih kerap digunakan, karena dianggap lebih simpel seperti halnya ketika melihat pulau Kalimantan.

Sketsa Peta Kalimantan Selatan Hitam Putih

peta buta kalimantan selatan

Karena sudah melihat berbagai contoh peta Kalimantan Selatan, kalian tetap bisa mengenal peta buta atau sketsa ini karena Kalsel memiliki bentuk peta yang khas.

MAP Kalimantan Selatan

map kalimantan selatan
mapsworld.com

Apabila ingin lebih jelas mengenai setiap detail sebuah wilayah, kalian bisa melihat peta ini. Sebab setiap daerah digambarkan dengan detail yang lebih jelas menggunakan warna-warna berbeda.

Sekilas Kalimantan Selatan

Provinsi Kalimantan Selatan menyimpan banyak fakta yang menarik. Keunikan ini terkadang belum banyak diketahui masyarakat  luar. Salah satunya keunikannya yakni adanya  pasar terapung.

Dijuluki sebagai kawasan Pasar Terapung karena banyak aktivitas jual beli yang dilakukan diatas Perahu.

Profil Provinsi Kalimantan Selatan

Nama ProvinsiKalimantan Selatan
Ibu KotaBanjarmasin
Hari Jadi1 Januari 1957
Jumlah Kabupaten11
Jumlah Kota2

Kabupaten di Kalimantan Selatan

Kalimantan Selatan memiliki 11 kabupaten dan 2 kota berikut daftarnya:

  • Balangan
  • Banjar
  • Hulu Sungai Selatan
  • Barito Kuala
  • Hulu Sungai Tengah
  • Hulu Sungai Utara
  • Kotabaru
  • Tabalong
  • Tanah Bumbu
  • Tanah Laut
  • Tapin

Kota di Kalimantan Selatan

Provinsi yang memiliki luas sekitar 38.744,00 km2 dengan 4.087.894 ini memiliki dua kota yakni kota Banjarbaru dan Banjarmasin.

Awalnya ibu kota Kalimantan Selatan terletak di Banjarbaru. Kemudian pada dipindah ke Banjarmasin.

Letak Astronomis

Letak Kalimantan Selatan berada  di antara 1o21’49” hingga 4o10’14” Lintang Selatan. Serta di antara 114o19”13” – 116o33”28” Bujur Timur

Letak Geografis

Jika dilihat secara geografis letak Provinsi Kalimantan Selatan memiliki batas batas:

  • Barat: Berbatasan dengan Provinsi Kalimantan Tengah
  • Timur: Berbatasan dengan Selat Makassar
  • Selatan: Berbatasan dengan Laut Jawa
  • Utara: Berbatasan dengan Provinsi Kalimantan Timur

Budaya Kalimantan Selatan

Kawasan Kalimantan Selatan juga terkenal dengan sektor pariwisatanya. Seperti destinasi laut, gunung, hingga danau. Berikut kebudayaan masyarakat Kalimantan Selatan:

  • Rumah Adat: Rumah Bubungan Tinggi
  • Tarian: Baksa Kambang, Raap Rahayu.Kuda Gepang, Tandik Balian, Kanjar
  • Lagu Daerah: Ampar-ampar Pisang, Paris Berantai, Sapu Tangan Babuncu Ampat.
  • Bahasa: Bahasa Banjar
  • Senjata Adat: Sungga, Mandau, Sarapang, Keris Banjar, Parang.

Peta provinsi lainnya:

Kalimantan TimurKalimantan UtaraPeta Kalteng

Pertanyaan Umum

Apa nama ibu kota Provinsi Kalimantan Selatan?

Ibu kota Kalimantan Selatan adalah Banjarmasin

Berapa kabupaten di Kalimantan Selatan?

Kalimantan terdiri dari 11 wilayah kabupaten

Apa keunikan Kalimantan Selatan?

Kalimantan selatan memiliki banyak sungai baik besar maupun kecil. Kawasan ini juga terkenal dengan pasar terapungnya

Referensi

  • http://simtaru.kalselprov.go.id
  • https://id.wikipedia.org
  • https://kalsel.bpk.go.id

Leave a Comment