12 Contoh Poster Kemerdekaan yang Mudah

Poster Kemerdekaan adalah sebuah karya seni untuk peringatan dan perayaan atas semangat perjuangan bangsa Indonesia dari penjajahan.

Tanggal 17 Agustus sangat erat dengan sejarah kemerdekaan. Sehingga kehadirannya diharapkan mampu menjadi perantara penting dalam menyampaikan pesan inspiratif, cerita pahlawan, dan makna kebersamaan.

Berikut ini adalah kumpulan gambar tema kemerdekaan yang bisa menjadi inspirsi dalam membuat poster kemerdekaan. Mari sambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia dengan semangat dan kegembiraan.

Contoh Poster Kemerdekaan

1. Poster Kemerdekaan Aesthetic

poster kemerdekaan
canva.com

Perjuangan bangsa Indonesia untuk lepas dari penjajahan tidaklah mudah. Selain membutuhkan waktu yang panjang, masyarakat Indonesia telah mengorbankan jiwa, raga, tahta hingga nyawa.

2. Poster Kemerdekaan yang Mudah

poster hut ri

Bendera Merah Putih menjadi saksi proses kemerdekaan RI dan menjadi simbol bangsa Indonesia. Pada poster ini nampak beberapa bendera dipegang oleh tangan yang memiliki perbedaan warna yang menunjukkan keberagaman bangsa Indonesia.

3. Poster Kemerdekaan RI

poster dirgahayu indonesia
smaqiindonesia.sch.id

Tahun 2020 wabah covid 19 menyerang belahan dunia, tidak terkecuali Indonesia. Pada waktu itu pandemi mulai berakhir di tahun 2022. Selama itu juga protokol kesehatan diterapkan dengan ketat.

4. Poster Kemerdekaan Keren

poster kemerdekaan

Indonesia terdiri dari beragam suku bangsa, ras dan agama. Maka untuk menjaga kedamaian dan kerukunan antar masyarakat dibutuhkan semangat patriotisme.

5. Poster Kemerdekaan 17 Agustus

poster kemerdekaan
pendidikandd.org

Para pahlawan telah mengorbankan jiwa, raga, harta hingga nyawa mereka. Sebagai bukti syukur atas kemerdekaan, sebagai pelanjut generasi bangsa harus bisa menirukan semangat mereka dengan semangat cinta tanah air.

Baca juga:

6. Poster Tema Kemerdekaan Indonesia

poster kemerdekaan
smkn2sukorejo.sch.id

Kemerdekaan Indonesia diperingati pada setiap tanggal 17 Agustus. Berbagai kegiatan diselenggarakan di seluruh Indonesia.

Puncaknya adalah pada tanggal 17 tepat biasanya dilakukan upacara bendera yang diikuti seluruh lapisan pemerintahan.

7. Poster Kemerdekaan Indonesia

poster kemerdekaan

Semangat kebersamaan harus terus dijaga agar kekuatan persatuan terbentuk. Sebagaimana semboyan banga Indonesia adalah Bhinneka Tunggal Ika, yang meskipun berbeda-beda tetap satu kesatuan yang tidak terpisahkan.

8. Poster Indonesia Merdeka

poster kemerdekaan
canva.com

Pada poster ini terlihat sedang membawa bendera pusaka Indonesia. Tepat pada perayaan HUT RI biasanya bendera bersejarah tersebut dipasang pada upacara yang langsung dihadiri kepala negara.

9. Poster HUT RI

poster kemerdekaan

Selain objek bendera pusaka merah putih, pada gambar ini juga terdapat pancasila di atasnya. Desain terlihat simple namun juga lengkap.

10. Poster 17 Agustus

poster kemerdekaan

Indonesia memiliki berbagai bangunan bersejarah. Salah satunya candi yang menjadi background poster tersebut.

11. Poster Hari Kemerdekaan

poster kemerdekaan

Mari hormati dan doakan bersama para pahlawan yang telah gugur dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia.

12. Poster Indonesia Maju

poster kemerdekaan

Pandemi tidak menyurutkan dalam mengungkapkan kegembiraan menyambut dirgahayu Indonesia. Pada poster agustusan ini terlihat keluarga memakai masker sebagai wujud melaksanakan protokol kesehatan.

Bagaimana. Apakah sudah mendapatkan contoh poster HUT RI yang sesuai? Semoga kumpulan poster tersebut bisa membantu dalam membuat poster.

Leave a Comment